Jambu Getah Merah

JAMBU GETAS MERAH

Begitu banyak orang yang tidak tahu bahwa hanya bibit F1 (bibit silangan dari turunan pertama) yang berhak diperbanyak, dikembangkan dan ditanam. Misalnya saja Buah Jambu Bangkok dulu begitu unggul dan diagungkan, sekarang orang malas menanam karena berulat. Bagaimana tidak berulat karena Jambu Bangkok yang sekarang sudah sampai F256 (cara menghitungnya F1 trus F2 trus F4 trus F8…. dan seterusnya). Soalnya habis makan, langsung ditanam…..dan seterusnya…..sampai turunan 256…maka makin jauh makin rapuh.

Kalo mau melihat sisa kejayaan Jambu Bangkok ya pada kreativitas orang RC Getas Salatiga (sayang kini meninggalkan hortikultura sebagai basic penelitian dan berfokus pada Karet yang sedang booming) menyilangkan F1nya dengan jambu lokal yang merah sehingga sekarang ini ada Jambu Getas Merah yang banyak dicari untuk membantu penderita Demam Berdarah.

 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *